tempat kami menghirup udara segar
dan menanam segala tanaman
akan tetapi....lingkungan
kadang kau kotor layak tempat sampah
sampah yang punahkan bersihmu
kotoran punahkan indahmu
polusi hitamkan langitmu
tanaman pancarkan kesegaranmu
bagai kau tak tua
bagai udaramu tak terhitamkan
sampahmu hilanginginku mengubah semua
menjadi seperti itu
hijau, tentram
udaramu terputih bagai tak bernoda
kotoran tak mengganggu indahmu
agar bumi terbebas dari ancaman
dari ancaman keman kematian di bumi
karena adanya global warning
karya; vivi olivia
0 comments:
Post a Comment