Salam kenal sobat, izinkan saya berbagi ilmu yang sedikit ini,, cara menggabungkan bangun atau garis 2 atau lebih menjadi satu bagian. Ilmu ini berguna bagi ahli matematika untuk membuat bangun yang diperlukan dari penggabungan. Walaupun ini sangat mudah bagi sobat yang sudah bisa caranya tapi yang belum bisa, juga masih kebingungan karena sepertihalnya saya dulu juga bingung,, dan setelah saya mencobanya ternyata sangat mudah sobat.
Cara menggabungkan beberapa bangun caranya;
- Buat bangun yang sobat inginkan 2 atau lebih
- Misalkan persegi panjang dan segitiga
- Tata bangun tersebut menurut yang diinginkan
- contonya seperti ini;
- klik pada bangun pertama kemudian dengan menekan tombol ctrl juga klik bangun kedua (jangan sampai tandanya hilang)
- setelah itu klik kanan - grouping – group
- nah kedua bangun akan menyatu walaupun digeser kemana akan tetap satu
bagaimana sobat mudah bukan, cara membuat beberapa bangun menjadi satu bangian
semoga sukses slalu
0 comments:
Post a Comment